Sabtu, 18 Oktober 2014

Program Java "Math Explore Toy"

Program MathExploreToy


Penjelasan  :
  • Math.E    =  Nilai Equivalen
  • Math.PI   = Nilai Phi
  • Math.abs  = Nilai absolut


Pada Java, nilai beberapa konstanta sudah ada dalam library nya sehingga memudahkan kita dalam melakukan operasi matematika ke dalam bahasa pemrograman Java. Seperti pada program diatas, yang akan membuktikan bahwa Java memiliki library nilai-nilai konstanta matematika. Pada program diatas terdapat Math.E yang mempunyai nilai 2.718281828459045, Math.PI (Phi) mempunya nilai 3.141592653589793, Double.MIN_VALUE yang mempunyai nilai 4.9E-324, Double.MAX_VALUE yang mempunyai nilai 1.7976931348623157E308, Integer.MIN_VALUE yg mempunyai nilai -2147483648 dan Integer.MAX_VALUE yg mempunyai nilai 2147483647.





RICO ADITYA UTAMA (27113612)
2KB01

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ada pepetah bilang "Berkomentarlah sebelum engkau dikomentarkan ..."
dan pesan dari gw ... Give Your Comment.
JANGAN berbau SARA, mengejek, arogansi, pornografi, apalagi berbau kecut-kecut gimana gitu ...*JANGAN !!!